Spesifikasi dan Harga Canon EOS 1100D Kit Lengkap

Spesifikasi dan Harga Canon EOS 1100D Kit Lengkap - Informasi Terbaru 2012 masih membahas tentang kamera dan masih dengan merek Canon, Spesifikasi dan Harga Canon EOS 1100D Kit memang kalau menurut banyak penggunanya canon mempunyai kualitas yang paling bagus dibanding merek kamera yang lainya, maka sobat silahkan simak Spesifikasi Canon EOS 1100D Kit dan Harga Canon EOS 1100D Kit. jangan lupa baca juga posting sebelumnya Spesifikasi Dan Harga Canon EOS 5D Mark II Kit.

Sebelumnya silahkan sobat simak dahulu apakah kelebihan dan keunggulan dari Canon EOS 1100D Kit.
 Canon terus berupaya melakukan penetrasi di kelas entry level dengan memperkenalkan EOS 1100D yang hadir dengan empat warna menarik.Ya, selain EOS 600D, Canon menambah varian kamera di kelas entry level dengan meluncurkan EOS 1100D, yang memang ditujukan kepada pengguna umum.

Jika sebelumnya identik dengan warna hitam, kini Canon menawarkan tiga pilihan warna lain untuk menarik pasar yang lebih luas: merah, coklat dan abu-abu metalik.
"Pangsa pasar kamera LSR memang semakin berkembang. Semua dikarenakan harga kamera yang kini makin terjangkau, serta penggunaan yang semakin mudah," jelas Sintra Wong, Marketing Manager PT Datascrip di sela-sela 'Canon EOS and LEGRIA PressTour' di Bali Safari and Marine Park, Kamis (24/2/2011) malam. "Pengguna awam yang menggunakan kamera SLR semakin banyak. Karena itulah, pilihan warna ini kami tawarkan sebagai daya tarik untuk mereka," jelasnya lagi.
Tentu saja, selain pilihan warna menarik, EOS 1100D juga memiliki fitur-fitur andalan lain. Mengusung sensor CMOS 12,2 megapixel dan prosesor gambar DIGIC 4, EOS 1100D menghadirkan performa tinggi dengan continous shooting 3 frame per detik.
Selain itu, kamera ini pun diperkuat dengan performa 9 titik Auto Focus serta pengaturan ISO tinggi hingga 6400 dengan noise minim.

Seperti halnya EOS 600D, kamera ini juga akan memanjakan pengguna awam
dengan berbagai macam fitur auto. Termasuk Feature Guide, dimana
pengguna bisa mendapatkan penjelasan tentang pengaturan kamera tersebut.

Pengguna bisa membidik dari layar LCD 2,7 inci dengan resolusi 230 ribu
dot saat tidak ingin menggunakan viewfinder. Rencananya, EOS 1100D ini
akan dilepas ke pasar dengan banderol Rp6 juta.

Canon EOS 1100D direncanakan untuk menggantikan EOS 1000D yang cukup
populer. Menurut Sintra, Canon tidak akan menambah produksi EOS 1000D
jika stok di pasaran saat ini sudah habis
Canon EOS 1100D Kit
Canon EOS 1100D Kit
APS-C Digital SLR, 12.2 Megapixel, LiveView, 2.7" TFT LCD, SD/SDHC Card Slot, include EF-S 18-55mm f/3.5-5.6 IS

setelah membaca kelebihan dan keunggulan dari Canon EOS 1100D Kit, sobat juga baca Spesifikasi Canon EOS 1100D Kit untuk membandingkan apakah fitur yang terdapat didalamnya sesuai dengan keinginan sobat atau tidak. cekidot....

Spesifikasi Canon EOS 1100D Kit


Model TypeAPS-C Digital SLR 
Max. Image Resolution12.2 Megapixel 
Sensor22.0 x 14.7 mm APS-C 
Image ProcessorCanon DIGIC 4 
Still Image Size
  • JPEG: (L) 4272x2848, (M) 3088x2056, (S1) 2256x1504, (S2) 1920x1280, (S3) 720x480  
  • RAW: 4272x2848  
Still Image Formats
  • JPEG: Fine, Normal (Exif 2.30 compliant) / Design rule for Camera File system (2.0)  
  • RAW: RAW (14bit, Canon original RAW 2nd edition)  
  • Digital Print Order Format [DPOF] Version 1.1 compliant  
Movie Size and Recording1280 x 720 (29.97, 25 fps) 
Movie FormatsMOV 
Lens MountEF/EF-S 
Auto Focus ModesAI Focus, One Shot, AI Servo 
Metering SystemTTL full aperture metering with 63-zone SPC 
AE Lock and AE Bracketing
  • Auto: In 1-shot AF mode with evaluative metering exposure is locked when focus is achieved.  
  • Manual: By AE lock button in creative zone modes  
Exposure Compensation+/-5 EV in 1/3 or 1/2 stop increments (can be combined with AEB) 
ISO SensitivityAUTO (100-6400), 100-6400 (in 1-stop increments) 
Shutter Electronically-controlled focal-plane shutter, with electronic first curtain 
White BalanceAuto white balance with the imaging sensor 
ViewfinderPentamirror 
LCD Monitor2.7" TFT 
Internal FlashYes 
External FlashHotShoe 
Live ViewElectronic viewfinder with image sensor 
StorageSD card, SDHC card or SDXC card 
Power SourceLi-ion Battery LP-E10 
Body MaterialStainless Steel and polycarbonate resin with conductive fiber 
Dimensions (W x H x D)129.9 x 99.7 x 77.9 mm 
Weight495g (CIPA testing standard, including battery and memory card) 


Jika sobat ingin mengetahui Harga Canon EOS 1100D Kit Baru dipasarkan Rp 4,915,000. Baca juga Daftar Harga Kamera Digital Canon Juli 2012.

Demikian informasi tentang Spesifikasi dan Harga Canon EOS 1100D Kit Lengkap semoga bermanfaat bagi anda.

Related Product :

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Informasi Terbaru 2012 - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger